Tingkatkan Keimanan, Polres SBB dan Lapas Piru Gelar Binrohtal

Laporan:Ekapresi Maluku

PIRU,EKSPRESIMALUKU.com – Polres Seram Bagian Barat (SBB) dan Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Piru melaksanakan kegiatan Bimbingan Rohani dan Mental (Binrohtal) bagi warga binaan Lapas Kelas IIB Piru yang beragama Islam, Kami, 6/2/2020.

Kegiatan yang mengambil tempat di Masjid Nurul Hijrah, Lapas Kelas IIB Piru, tersebut diselenggarakan oleh Polres SBB dan Lapas Piru dalam rangka meningkatkan Iman dan Taqwa kepada Allah SWT sekaligus mempererat kebersamaan dalam wujud sinergitas antara Polres dan Lapas.

Wakapolres SBB Kompol Akmil Djapa mengatakan, kegiatan diawali Shalat Magrib berjamaah yang di imami, Abdurahman Bahta seertindak sebagai Imam Shalat adalah Imam Masjid Nurul Hijrah, Abdurrahman Bahta, sedangkan tausiah dan pesan Kamtibmas disampaikan oleh dirinya mewakili Kapolres Seram Bagian Barat (SBB).

Akmil Djapa dalam tausiah dan pesan Kamtibmasnya mengatakan, kehidupan saat ini yang dijalani oleh warga Binaan Lapas Kelas IIB Piru, bukan akhir dari segalanya.

“ Disini mari kita saling mengisi, mengintrospeksi diri, berkawan dan yang lebih penting meningkatkan iman dan taqwa kita kepada Allah swt Tuhan Yang Maha Esa ”, ujarnya.

Sentara itu, Kepala Lapas Kelas IIB Piru Taufik Rachman, Bc, IP, SH dalam sambutannya menyampaikan terima kasih kepada pimpinan Polres SBB yang telah melaksankan kegiatan pembinaan terhadap warga binaan Lapas.

Menurut Taufik, kegiatan tersebut merupakan sinergitas Polri dan Lapas bahkan ini juga salah satu program dalam hal pembinaan terhadap warga binaan.

” Harapan kami kepada warga binaan agar dapat meningkatkan iman dan taqwa sehingga pada saat selesai masa hukumannya bisa menjadi pribadi yang lebih baik ”, Ujarnya.

Turut Hadir dalam kegiatan tersebut Kasat Lantas Iptu. I. Lating, Kasat Samapta Iptu. H. Yahelisa, Kasat Narkoba Iptu. M. Ode Belu, personil Polres SBB dan warga binaan Lapas Kelas IIB Piru. (*).


Related Posts

11 Putra Putri Kuliah S2; Arif Pamana: Kebijakan Pj Bupati SBB Jadi Contoh

PIRU-EKSPRESIMALUKU.com_ Kebijakan Penjabat Bupati Seram Bagian Barat (SBB), Dr. Achmad Jaiz Elly, Dalam upaya Peningkantan Sumber Daya Manusia, terhadap Putra putri se-Kabupaten Adalah Kebijakan yang luar Biasa dan patut di…

Rancangan Perubahan KUA dan PPAS 2024: DPRD SBB Gelar Paripurna

PIRU- EKSPRESIMALUKU.com_ Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Seram Bagian Barat (SBB), menggelar rapat paripurna Penyampaian Nota Pengantar Rancangan Perubahan Kebijakan Umum Anggaran (KUA), serta Rancangan Perubahan Prioritas dan Plafon…

Lainnya

PWPM Maluku di Desak Berhentikan Ketua PDPM SBB

  • By Memet
  • September 8, 2024
  • 128 views
PWPM Maluku di Desak Berhentikan Ketua PDPM SBB

Barisan PDPM SBB di Pastikan Menangkan Pasangan Yakin Part II

  • By Memet
  • September 7, 2024
  • 113 views
Barisan PDPM SBB di Pastikan Menangkan Pasangan Yakin Part II

11 Putra Putri Kuliah S2; Arif Pamana: Kebijakan Pj Bupati SBB Jadi Contoh

  • By Memet
  • September 7, 2024
  • 553 views
11 Putra Putri Kuliah S2; Arif Pamana: Kebijakan Pj Bupati SBB Jadi Contoh

Kouta CPNS SBB Masih Ada Ruang; Lisaholit: Tergantung Lobi Bupati

  • By Memet
  • September 5, 2024
  • 40 views
Kouta CPNS SBB Masih Ada Ruang; Lisaholit:  Tergantung Lobi Bupati

Rancangan Perubahan KUA dan PPAS 2024: DPRD SBB Gelar Paripurna

  • By Memet
  • September 4, 2024
  • 74 views
Rancangan Perubahan KUA dan PPAS 2024: DPRD SBB Gelar Paripurna

Jalan Huamual Rusak Parah Puluhan Tahun: Pemda SBB Jangan Tutup Mata

  • By Memet
  • September 3, 2024
  • 92 views
Jalan Huamual Rusak Parah Puluhan Tahun: Pemda SBB Jangan Tutup Mata

Minimnya Kuota CASN di SBB: Anggota DPRD Geram dan Minta As’Aduddin Bertanggungjawab Ke Publik

  • By Memet
  • September 1, 2024
  • 730 views
Minimnya Kuota CASN di SBB: Anggota DPRD Geram dan Minta As’Aduddin Bertanggungjawab Ke Publik

Hindari Wartawan Untuk di Wawancarai: Dr. Sangadji di Duga Ke SBB Dengan Misi Politik

  • By Memet
  • Agustus 31, 2024
  • 47 views
Hindari Wartawan Untuk di Wawancarai: Dr. Sangadji di Duga Ke SBB Dengan Misi Politik

Pasangan Calkada Ibrahim-Liliane Jalani Pemeriksaan di RSUD Masohi

Pasangan Calkada Ibrahim-Liliane Jalani Pemeriksaan di RSUD Masohi

PKB, PKN, GELORA, PSI dan Relawan Siap Menangkan Paslon NUSAINA di Pilkada SBB

  • By Memet
  • Agustus 31, 2024
  • 259 views
PKB, PKN, GELORA, PSI dan Relawan Siap Menangkan Paslon NUSAINA di Pilkada SBB

Calkada Andi-Tina Periksakan Kesehatan di RSUD Masohi

Calkada Andi-Tina Periksakan Kesehatan di RSUD Masohi

DPC PKB Solid dan Siap Menangkan 2M di SBB

  • By Memet
  • Agustus 31, 2024
  • 234 views
DPC PKB Solid dan Siap Menangkan 2M di SBB

Ketum PABPDSI Maluku Apresiasi MusDes di SBB

  • By Memet
  • Agustus 30, 2024
  • 129 views
Ketum PABPDSI Maluku Apresiasi MusDes di SBB