Sukseskan MTQ, Kapolres dan Dandim Sambangi Kepulauan Manipa
MANIPA,EKSPRESIMALUKU.com,- Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) Ke-X, Tingkat Kabupaten Seram Bagian Barat yang diselenggarakan di Kecamatan Kepulauan Manipa, secara resmi digelar, Kamis, 28/9/2023. Puluhan personil polisi dikerahkan untuk membantu prajurit TNI…