Pemprov Maluku Serahkan 500 Paket Sembako Bagi Warga Terdampak Covid-19

Laporan:Ekspresi Maluku

AMBON,EKSPRESIMALUKU.com – Pemerintah Provinsi  Maluku Melalui Disperindag Serahkan 500 Peket Sembako Bagi Warga Terdampak Covid-19: Pemerintah Provinsi (Pemprov) Maluku melalui Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Provinsi Maluku menyerahkan 500 paket Sembako kepada warga Kota Ambon yang terdampak Covid-19.

Bantuan ratusan paket sembako ini diserahkan secara simbolis oleh Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Maluku, Kasrul Selang kepada tiga orang perwakilan didampingi Kadis Perindag Maluku Elvis Pattiselano, di Ruang Rapat Lantai II Kantor Gubernur Maluku. Jumat, 11/12/2020.

Bantuan ini disalurkan Disperindag Maluku dengan mengagendakan beberapa program. Program tersebut adalah dengan memberdayakan pengrajin, membeli hasil produksi mereka, kemudian diberikan kepada masyarakat yang terkena dampak Covid-19.

“Akibat Covid-19, banyak sekali katong punya basudara (saudara) yang terdampak secara ekonomi. Nah, ada inisiasi dari Disperindag Maluku, yaitu, selain memberdayakan pengrajin, kita (pemerintah) juga membeli hasil produksinya, diserahkan kepada basudara yang terkena dampak Covid-19, ”kata Sekda usai penyerahan sembako.

Sekda menyebutkan, agar jangan dilihat dari sisi nilainya melainkan dari asas manfaat dalam mencukupi kebutuhan pangan masyarakat.

“Jangan dihat nilainya, tapi manfaat bagi penerima. Jadi ada 1.000 paket yang akan kita sasar, salah satunya masyarakat yang kena PHK,” terang Sekda.

Kadis Perindag Maluku Elvis Pattiselano mengatakan, penyerahan 500 paket sembako ini merupakan bantuan tahap pertama.

Satu paket sembako berisikan sagu Saparua, Ikan Cakalang Banda dan ikan julung dari Kabupaten SBT,” jelas Elvis.

Dikatakan, walaupun daya beli pasar belum stabil, pemerintah berusaha memberdayakan para pengrajin untuk terus bisa berpoduksi khsusnya pangan ĺokal ini.

“Melalui Disperindag, pemberdayaan ekonomi itu kita sasar kepada industri kecil. Karena kita tahu, selama Covid ini, produksi mereka itu kan turun drastis karena daya beli yang menurun. Mereka tetap berproduksi lalu kita (pemerintah) beli. Dengan demikian ada uang yang masuk ke mereka. Jadi mereka bisa tetap berproduksi,” jelasnya.

Hasil produksi ini, lanjut Elvis, nantinya akan dibeli pemerintah dari para pengrajin lalu dibagikan kepada masyarakat kurang mampu. Sebelum dibagikan, hasil produksi tersebut akan dikemas dalam bentuk paket.

“Jadi, secara tidak langsung, penyerahan sembako ini berdampak pada keberlangsungan industri kecil agar tetap berproduksi,” tandasnya. (*/humasmaluku)

Related Posts

5 Butir Deklarasi 2M; Murad: Politik Adalah Pengabdian Bagi Rakyat

AMBON-EKSPRESIMALUKU.com_Deklarasi pasangan calon gubernur dan wakil gubernur Maluku, Murad Ismail – Michael Wattimena (2M) yang diusung Koalisi Maluku Maju dengan partai pengusung PAN, Demokrat, PKS, PKB, Golkar, serta partai pendukung PBB dan Ummat. Kegiatan tersebut…

Marasabessy Desak Pj Walikota Evaluasi Kadis Sosial Ambon

AMBON-EKSPRESIMALUKU.com_Faisal Marasabessy, salah satu anggota serta pengurus KNPI Provinsi Maluku, mengungkapkan kekesalannya terhadap kondisi Kota Ambon yang semakin dipenuhi oleh gelandangan dan pengemis (Gepeng), orang dengan gangguan jiwa (ODGJ) yang…

Lainnya

DisPenDikBud SBB Gelar Sosialisasi PAK & SKP Bagi Para Guru

  • By Memet
  • September 12, 2024
  • 28 views
DisPenDikBud SBB Gelar Sosialisasi PAK & SKP Bagi Para Guru

Gerak Cepat Pj Bupati SBB di Apresiasi Tokoh Muda Huamual

  • By Memet
  • September 12, 2024
  • 232 views
Gerak Cepat Pj Bupati SBB di Apresiasi Tokoh Muda Huamual

5 Butir Deklarasi 2M; Murad: Politik Adalah Pengabdian Bagi Rakyat

  • By Memet
  • September 11, 2024
  • 104 views
5 Butir Deklarasi 2M; Murad: Politik Adalah Pengabdian Bagi Rakyat

Kungker di Desa Alang: Pj Bupati SBB Kunjungi Pulau Hotman

  • By Memet
  • September 9, 2024
  • 41 views
Kungker di Desa Alang: Pj Bupati SBB Kunjungi Pulau Hotman

PWPM Maluku di Desak Berhentikan Ketua PDPM SBB

  • By Memet
  • September 8, 2024
  • 160 views
PWPM Maluku di Desak Berhentikan Ketua PDPM SBB

Barisan PDPM SBB di Pastikan Menangkan Pasangan Yakin Part II

  • By Memet
  • September 7, 2024
  • 145 views
Barisan PDPM SBB di Pastikan Menangkan Pasangan Yakin Part II

11 Putra Putri Kuliah S2; Arif Pamana: Kebijakan Pj Bupati SBB Jadi Contoh

  • By Memet
  • September 7, 2024
  • 654 views
11 Putra Putri Kuliah S2; Arif Pamana: Kebijakan Pj Bupati SBB Jadi Contoh

Kouta CPNS SBB Masih Ada Ruang; Lisaholit: Tergantung Lobi Bupati

  • By Memet
  • September 5, 2024
  • 46 views
Kouta CPNS SBB Masih Ada Ruang; Lisaholit:  Tergantung Lobi Bupati

Rancangan Perubahan KUA dan PPAS 2024: DPRD SBB Gelar Paripurna

  • By Memet
  • September 4, 2024
  • 80 views
Rancangan Perubahan KUA dan PPAS 2024: DPRD SBB Gelar Paripurna

Jalan Huamual Rusak Parah Puluhan Tahun: Pemda SBB Jangan Tutup Mata

  • By Memet
  • September 3, 2024
  • 98 views
Jalan Huamual Rusak Parah Puluhan Tahun: Pemda SBB Jangan Tutup Mata

Minimnya Kuota CASN di SBB: Anggota DPRD Geram dan Minta As’Aduddin Bertanggungjawab Ke Publik

  • By Memet
  • September 1, 2024
  • 778 views
Minimnya Kuota CASN di SBB: Anggota DPRD Geram dan Minta As’Aduddin Bertanggungjawab Ke Publik

Hindari Wartawan Untuk di Wawancarai: Dr. Sangadji di Duga Ke SBB Dengan Misi Politik

  • By Memet
  • Agustus 31, 2024
  • 51 views
Hindari Wartawan Untuk di Wawancarai: Dr. Sangadji di Duga Ke SBB Dengan Misi Politik

Pasangan Calkada Ibrahim-Liliane Jalani Pemeriksaan di RSUD Masohi

Pasangan Calkada Ibrahim-Liliane Jalani Pemeriksaan di RSUD Masohi