Ormas dan OKP Islam Di SBB Dukung Fakaubun Sebagai Sekda

Laporan:Ekspresi Maluku

PIRU,EKSPRESIMALUKU.com-Untuk Menjaga keseimbangan Dan Toleransi Umat Beragama ,Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Keluarga Besar Huamual Indonesia (KBHI) Kabupaten Seram Bagian Barat (SBB) Mendukung Penuh Abdullah Fakaubun Sebagai PLT Sekertaris Daerah Kabupaten SBB Menggantikan H. Mansur Tuharea Yang Sedang Dalam Proses Hukum.

Hal ini di sampaikan oleh ketua DPC KBHI Kabupaten SBB Fadli Boufakar kepada sejumlah Wartawan di Kota Piru.kamis 11 /11/2021.

“untuk Menjaga keseimbangan dan Toleransi Antar Ummat beragama di SBB Kita harap yang menggantikan pak Haji Mansur Tuahera adalah Pejabat Esalon II Muslim Yang Punya pengalaman dan kelayakan ,dan Pak Dulla Fakaubun memiliki kecakapan untuk mengemban tugas sebagai PLT Sekda,” Ucap Boufakar.

Selain KBHI Dukungan serupa juga datang ketua Pimpinan Daerah Muhammadiyah SBB Burhanudin Tubaka kepada Abdullah Fakaubun, setelah Sekda SBB H.Mansur Tuharea resmi ditahan dirumah tahanan negara kelas II Waiheru-Ambon, akibat tersandung kasus korupsi anggaran belanja langsung pada Sekretariat Daerah (Setda) Kabupaten Seram Bagian Bagian tahun anggaran 2016.

Tubaka Menjelaskan Abdullah Fakaubun adalah Asisten I Pemda SBB yang membidangi pemerintahan. Dimana dalam suatu kegiatan, ketika Sekda Defenitif berhalangan menjalankan tugasnya, maka Asisten I akan menggantikan ketidakhadiran Sekda. Begitupun dengan Abdullah Fakaubun yang selama ini dikenal memiliki kapasitas mumpuni di Pemkab SBB.

“Pak Dulla Pakaubun Sangat Layak Untuk menduduki Jabatan Sekda SBB.punya sejura penagalan di Daerah ini.ujar Tubaka.

Selain Itu di anggap Layak dan Pantas, Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kabupaten SBB juga memberikan dukungan kepada Abdullah Fakaubaun Untuk menduduki Jabatan Sekda SBB menggantikan H.Mansur Tuharea,dukungan kepada Fakaubun hal itu di sampaikan dalam keputusan rapat harian MUI SBB yang berlangsung di kantor MUI desa Waimital pada rabu 10/11/2021(malam).

Sumber:malukuterkini

Related Posts

11 Putra Putri Kuliah S2; Arif Pamana: Kebijakan Pj Bupati SBB Jadi Contoh

PIRU-EKSPRESIMALUKU.com_ Kebijakan Penjabat Bupati Seram Bagian Barat (SBB), Dr. Achmad Jaiz Elly, Dalam upaya Peningkantan Sumber Daya Manusia, terhadap Putra putri se-Kabupaten Adalah Kebijakan yang luar Biasa dan patut di…

Rancangan Perubahan KUA dan PPAS 2024: DPRD SBB Gelar Paripurna

PIRU- EKSPRESIMALUKU.com_ Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Seram Bagian Barat (SBB), menggelar rapat paripurna Penyampaian Nota Pengantar Rancangan Perubahan Kebijakan Umum Anggaran (KUA), serta Rancangan Perubahan Prioritas dan Plafon…

Lainnya

Barisan PDPM SBB di Pastikan Menangkan Pasangan Yakin Part II

  • By Memet
  • September 7, 2024
  • 34 views
Barisan PDPM SBB di Pastikan Menangkan Pasangan Yakin Part II

11 Putra Putri Kuliah S2; Arif Pamana: Kebijakan Pj Bupati SBB Jadi Contoh

  • By Memet
  • September 7, 2024
  • 271 views
11 Putra Putri Kuliah S2; Arif Pamana: Kebijakan Pj Bupati SBB Jadi Contoh

Kouta CPNS SBB Masih Ada Ruang; Lisaholit: Tergantung Lobi Bupati

  • By Memet
  • September 5, 2024
  • 32 views
Kouta CPNS SBB Masih Ada Ruang; Lisaholit:  Tergantung Lobi Bupati

Rancangan Perubahan KUA dan PPAS 2024: DPRD SBB Gelar Paripurna

  • By Memet
  • September 4, 2024
  • 67 views
Rancangan Perubahan KUA dan PPAS 2024: DPRD SBB Gelar Paripurna

Jalan Huamual Rusak Parah Puluhan Tahun: Pemda SBB Jangan Tutup Mata

  • By Memet
  • September 3, 2024
  • 87 views
Jalan Huamual Rusak Parah Puluhan Tahun: Pemda SBB Jangan Tutup Mata

Minimnya Kuota CASN di SBB: Anggota DPRD Geram dan Minta As’Aduddin Bertanggungjawab Ke Publik

  • By Memet
  • September 1, 2024
  • 711 views
Minimnya Kuota CASN di SBB: Anggota DPRD Geram dan Minta As’Aduddin Bertanggungjawab Ke Publik

Hindari Wartawan Untuk di Wawancarai: Dr. Sangadji di Duga Ke SBB Dengan Misi Politik

  • By Memet
  • Agustus 31, 2024
  • 42 views
Hindari Wartawan Untuk di Wawancarai: Dr. Sangadji di Duga Ke SBB Dengan Misi Politik

Pasangan Calkada Ibrahim-Liliane Jalani Pemeriksaan di RSUD Masohi

Pasangan Calkada Ibrahim-Liliane Jalani Pemeriksaan di RSUD Masohi

PKB, PKN, GELORA, PSI dan Relawan Siap Menangkan Paslon NUSAINA di Pilkada SBB

  • By Memet
  • Agustus 31, 2024
  • 255 views
PKB, PKN, GELORA, PSI dan Relawan Siap Menangkan Paslon NUSAINA di Pilkada SBB

Calkada Andi-Tina Periksakan Kesehatan di RSUD Masohi

Calkada Andi-Tina Periksakan Kesehatan di RSUD Masohi

DPC PKB Solid dan Siap Menangkan 2M di SBB

  • By Memet
  • Agustus 31, 2024
  • 231 views
DPC PKB Solid dan Siap Menangkan 2M di SBB

Ketum PABPDSI Maluku Apresiasi MusDes di SBB

  • By Memet
  • Agustus 30, 2024
  • 116 views
Ketum PABPDSI Maluku Apresiasi MusDes di SBB

Calkada Ozan-Mario Jalani Pemeriksaan Kesehatan

Calkada Ozan-Mario Jalani Pemeriksaan Kesehatan