Maluku

Oleh : Adam Makatita

Kata orang, itu negeri para raja.
Tapi nyatanya, banyaka kepala tiada berbuat sebagaimana adanya
Lebih sering nampakkan malunya

Kata orang, itu tanah surga
Apa ia?
Sementara jelata merajalela
Itu faktanya

Kata orang, tanah maluku itu beradab
Mungkinkah itu?
Sebab tiada nampak sepertinya
Karena malu sering di cipta

Kata orang, ya kata orang
Maluku itu tanah pusaka
Sumpah petua, sakral suara
Harus dijaga
Sepanjang masa

 

Related Posts

Ciptakan Kader Berkarakter Pemimpin: GP Anshor SBB Gelar Konfercap III dan PKD

PIRU-EKSPRESIMALUKU.com_ Untuk memperkuat serta mempertajam kemampuan kepemimpinan kader, Pengurus Cabang Gerakan Pemuda (PC GP), Anshor Kabupaten Seram Bagian Barat menggelar Pelatihan Kepemimpinan Dasar (PKD), dan Konferensi Cabang ( Konfercab lll…

MusDes P3EK, TEKAD Kairatu Barat Gali Potensi Unggulan

PIRU-EKSPRESIMALUKU.com_ Dalam rangka menggali potensi unggulan, Pemerintah Desa yang berada di Kecamatan Kairatu Barat (Kaibar), Kabupaten Seram Bagian Barat, Provinsi Maluku, bersama Fasilitator Transformasi Ekonomi Kampung Terpadu (TEKAD), menggelar Musyawarah…

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Lainnya

Kapolres SBB Suguhkan Kue Ultah Ke-79; Dhamawan: Semoga TNI Makin Moderen dan Hebat

  • By Memet
  • Oktober 5, 2024
  • 10 views
Kapolres SBB Suguhkan Kue Ultah Ke-79; Dhamawan: Semoga TNI Makin Moderen dan Hebat

Hadiri Upacara Kodim 1513 SBB: Pj Bupati & Forkopimda Ucapkan Selamat HUT TNI Ke-79

  • By Memet
  • Oktober 5, 2024
  • 28 views
Hadiri Upacara Kodim 1513 SBB: Pj Bupati & Forkopimda Ucapkan Selamat HUT TNI Ke-79

Sinergitas TNI dan Pemda: Kodim 1513 SBB: Wujudkan Kesehatan Untuk Desa Terpencil

  • By Memet
  • Oktober 5, 2024
  • 24 views
Sinergitas TNI dan Pemda: Kodim 1513 SBB: Wujudkan Kesehatan Untuk Desa Terpencil

BLT & Gaji Staf Desa di Sunat Kades Wakolo Jhon Kabaressy

  • By Memet
  • Oktober 5, 2024
  • 24 views
BLT & Gaji Staf Desa di Sunat Kades Wakolo Jhon Kabaressy

Dandim 1513 SBB Pimpin Upacara HUT TNI Ke-79 Tahun

  • By Memet
  • Oktober 5, 2024
  • 56 views
Dandim 1513 SBB Pimpin Upacara HUT TNI Ke-79 Tahun

Peragaan Tarian Wolio Sambut Pasangan AMANUSA

  • By Memet
  • Oktober 4, 2024
  • 36 views
Peragaan Tarian Wolio Sambut Pasangan AMANUSA

Nomor 2 Menang Ramaikan Kampanye Dialogis Paslon AMANUSA di Huamual

  • By Memet
  • Oktober 4, 2024
  • 38 views
Nomor 2 Menang Ramaikan Kampanye Dialogis Paslon AMANUSA di Huamual

Bergerak Menangkan NUSA INA di Malteng: Alumni IAIN Ambon Rapatkan Barisan

  • By Memet
  • Oktober 3, 2024
  • 28 views
Bergerak Menangkan NUSA INA di Malteng: Alumni IAIN Ambon Rapatkan Barisan

PIRU FC Raih Piala Bergilir DANDIM Cup 1: Rusmin Nobat Pemain Terbaik

  • By Memet
  • Oktober 3, 2024
  • 56 views
PIRU FC Raih Piala Bergilir DANDIM Cup 1: Rusmin Nobat Pemain Terbaik

Kunjungi Kota Ambon; Ketum PBNU di Sambut Hangat Ka.Kanwil Maluku

  • By Memet
  • Oktober 3, 2024
  • 25 views
Kunjungi Kota Ambon; Ketum PBNU di Sambut Hangat Ka.Kanwil Maluku

Dua Tahun Upah Kerja Belum Dibayar: PT Wimala Nusantara Jaya Siap Dipolisikan

  • By Memet
  • Oktober 2, 2024
  • 75 views
Dua Tahun Upah Kerja Belum Dibayar: PT Wimala Nusantara Jaya Siap Dipolisikan

Kasus Dugaan Korupsi ADD/DD Desa Sole; Inspektorat Segera Panggil Ibrahim Wolio

  • By Memet
  • Oktober 2, 2024
  • 106 views
Kasus Dugaan Korupsi ADD/DD Desa Sole; Inspektorat Segera Panggil Ibrahim Wolio

Seruan Pesan Kebersamaan: DPRD Terpilih Kampanye Pilkada Damai

  • By Memet
  • Oktober 2, 2024
  • 55 views
Seruan Pesan Kebersamaan: DPRD Terpilih Kampanye Pilkada Damai