KPUD Malteng Gelar Pleno DPSHP 2018

Laporan:Fatah

MASOHI,EKSPRESIMALUKU.com – Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Kabupaten Maluku Tengah (Malteng) menggelar Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Daftar Pemilih Sementara Hasil Perbaikan (DPSHP) untuk pelaksanaan pilkada serentak 2018, yang bertempat di ruang Rapat KPUD Malteng, Kamis (19/04/2018).

Pleno tersebut dilakukan dalam rangka penetapan DPSHP menjadi Daftar Pemilih Tetap (DPT) dalam rangka pesta Demokrasi Pemelihan Gubernur dan Wakil Gubernur Maluku 2018, yang dijadwalkan akan digelar Rabu (27/06/2018) mendatang.

Rapat Pleno ini, dipimpin langsung Ketua KPU Maluku Tengah, Ridwan Tomagola, didampingi 4 komisioner KPU, serta Sekretaris KPU dan dihadiri oleh Komisioner KPU Maluku Devisi teknis. La Alwi, Ketua Bawaslu Kabupaten Maluku Tengah. M Risal Sahupala dan 2 anggota komisioner, turut hadir juga tim pasangan Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Maluku.

“Sebelum ditetapak DPT, 18 PPK diberi kesempatan menyampaikan rekapitulasi DPSHP hasil perbaikan. Setelah melalui proses pleno rekapitulasi DPSHP hasil perbaikan, KPU Maluku Tengah langsung melakukan singkronisasi dengan sistim informasi data pemilih (SIDALI) KPU RI. Namun, singkronisasi hasil rekap manual ke SIDALI belum bisa diakses oleh KPU, hal itu karena masih terjadinya antrean singkronisasi dari semua kabupaten/kota se-indonesia.

KPU Maluku Tengah akhirnya memutuskan jumlah DPT Pilgub Dapil Kabupaten Maluku Tengah sebesar 301.420 tersebar di 18 Kecamatan, 191 Desa dan 632 TPS. dengan berita acara nomor: 11/PI.03.1-BA/8101/KPU-Kab/lV/2018.

“ Semua tahapan telah dilaksanakan, kemudian kita telah mengupload ke SIDALI, tetapi karena sistem sementara terjadi antrean karena malam ini seluruh Kabupaten/Kota se-Indonesia melaksanakan pleno KPUD, sehingga akses data kita belum bisa terbaca secara keseluruhan oleh SIDALI,” ungkapnya.

Tomagola, menjelaskan bahwa karena telah menunggu waktu yang terlalu lama, beberapa jam yang kita lewatkan belum juga terkonek dengan sistem SIDALI, kita melakukan berkoordinasi dengan Bawaslu Kabupaten dengan tim Pasangan calon kemudian juga dari komisioner KPU Provinsi semuanya menyapakati untuk sementara mengikuti hasil manual yang telah ditetapkan tetapi, tetap menunggu hasil dari SIDALI Berapa jam ke depan karena KPU Kabupaten Maluku Tengah pada prinsip tetap akan mengikuti apapun hasil dari SIDALI.

Perhitungan secara manual sebagai acuan dan kita akan tetap pada perhitungan sekalipun berapa angka yang dikeluarkan oleh sistem SIDALI, dan Oleh karena itu bagi semua pihak bisa dapat menerima, apapun hasil yang dikeluarkan oleh sistem SIDALI dan kita akan tetap menerima itu karena sesuai dengan regulasi,” harapnya.

Related Posts

Menang Di Pilkada Malteng, Bang Ozan Sampaikan Terima Kasih

MASOHI,EKSPRESIMALUKU.com,- Setelah resmi ditetapkan oleh KPU Kabupaten Maluku Tengah unggul dengan perolehan suara terbanyak pada Pemilu Serentak 27 November lalu, Calon Bupati dan Wakil Bupati terpilih, Zulkarnain Awat Amir dan…

KPU Malteng Tetapkan Hasil Perhitungan Suara Pilbup, Ozan-Mario Unggul

MASOHI,EKSPRESIMALUKU.com,- Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Maluku Tengah menetapkan hasil perhitungan suara pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur serta Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati tahun 2024 yang berlangsung di Aula kantor KPU…

Lainnya

Patroli Perintis Presisi Sat Samapta Polres SBB Intensifkan Kamtibmas di Sekitar Bank BRI dan Area Pasar

  • By Memet
  • Desember 10, 2024
  • 16 views
Patroli Perintis Presisi Sat Samapta Polres SBB Intensifkan Kamtibmas di Sekitar Bank BRI dan Area Pasar

Cooling System Jelang Natal dan Tahun Baru, Kapolsek Ajak Warga Ciptakan Kamtibmas Kondusif

  • By Memet
  • Desember 8, 2024
  • 21 views
Cooling System Jelang Natal dan Tahun Baru, Kapolsek Ajak Warga Ciptakan Kamtibmas Kondusif

Pasangan FAVORIT Resmi Menangkan Pilkada SBT 2024

Pasangan FAVORIT Resmi Menangkan Pilkada SBT 2024

Ajak Warga Kompak Jaga Kamtibmas Bersama Bhabinkamtibmas Polsek Taniwel Timur Laksanakan Sambang

  • By Memet
  • Desember 7, 2024
  • 23 views
Ajak Warga Kompak Jaga Kamtibmas Bersama Bhabinkamtibmas Polsek Taniwel Timur Laksanakan Sambang

Kunjungi SBB; Plh Sekda Provmal Pimpin Upacara HUT PGRI Ke-79 Tahun

  • By Memet
  • Desember 7, 2024
  • 32 views
Kunjungi SBB; Plh Sekda Provmal Pimpin Upacara HUT PGRI Ke-79 Tahun

Kapolsek Piru Hadiri Giat Lokakarya Mini Lintas Sektoral Puskesmas Piru

  • By Memet
  • Desember 6, 2024
  • 25 views
Kapolsek Piru Hadiri Giat Lokakarya Mini Lintas Sektoral Puskesmas Piru

Sabet Penghargaan: IAIN Ambon Raih Best Digital University Savima Award 2024

  • By Memet
  • Desember 5, 2024
  • 175 views
Sabet Penghargaan: IAIN Ambon Raih Best Digital University Savima Award 2024

Aleg DPRD SBB Apresiasi BPD Luhutuban Dalam Membentuk Panitia PAW

  • By Memet
  • Desember 5, 2024
  • 47 views
Aleg DPRD SBB Apresiasi BPD Luhutuban Dalam Membentuk Panitia PAW

Dispar SBB Gandeng Ayo Jalan Jalan Indonesia, TVRI, Balai POM dan Akademisi Gelar FGD

  • By Memet
  • Desember 5, 2024
  • 179 views
Dispar SBB Gandeng Ayo Jalan Jalan Indonesia, TVRI, Balai POM dan Akademisi Gelar FGD

KPU SBB Tetapkan Hasil Pemulikada 2024: AMANUSA Unggul 36. 98 Persen

  • By Memet
  • Desember 5, 2024
  • 136 views
KPU SBB Tetapkan Hasil Pemulikada 2024: AMANUSA Unggul 36. 98 Persen

Menang Di Pilkada Malteng, Bang Ozan Sampaikan Terima Kasih

Menang Di Pilkada Malteng, Bang Ozan Sampaikan Terima Kasih

KPU Malteng Tetapkan Hasil Perhitungan Suara Pilbup, Ozan-Mario Unggul

KPU Malteng Tetapkan Hasil Perhitungan Suara Pilbup, Ozan-Mario Unggul

Polres SBB Gelar Apel Kesiapan Pengamanan Rapat Pleno Rekapitulasi Suara Pilkada 2024

  • By Memet
  • Desember 4, 2024
  • 30 views
Polres SBB Gelar Apel Kesiapan Pengamanan Rapat Pleno Rekapitulasi Suara Pilkada 2024