Juventus Libas Barca 3-0, Dybala Jadi Pembeda

Laporan: Ekspresi

TURIN, EKSPRESIMALUKU.com – Serbuan pertama dilakukan Juventus usai menekan Ter Stegen, bola berhasil dicuri Cuadrado dan sejurus kemudian Khedira melepaskan tembakan yang sayangnya masih melambung.

Sepakan bebas Pjanic disambut tandukan Higuain dari jarak dekat, beruntung bola mengarah tepat ke pelukan Ter Stegen.

Juventus sepertinya tahu cara menekan Barcelona, kali ini bola yang berada di kaki Ter Stegen nyaris dicuri Mandzukic.

Menit ke 7, tusukan Cuadrado gagal dihentikan di rusuk kiri pertahanan, dan bola dengan mudah diarahkan kepada Dybala.

Menit ke 7, dengan satu gerakan memutar badan, Dybala melepaskan tembakan ke sudut gawang tanpa mampu dihalau Ter Stegen. Goool…1-0. Juve memimpin.

Alex Sandro sepertinya mendapat instruksi khusus untuk mengawal kemanapun Messi pergi.

Menit ke 21, Buffon berhasil menepis tembakan Iniesta dari jarak dekat dalam situasai one on one. Sebelumnya, terobosan Messi memecah barisan belakang si Nyonya Tua.

Dybala memang jadi ancaman bagi Barca. Pemain muda yang diincar MU ini jadi pembeda.

Pada menit 22, lengkungan indah Dybala dari luar kotak penalti kembali membungkam nama besar Barcelona. Juve menambah skor 2-0.

Sampai 41 menit berjalan, Trio MSN dibuat tidak berkutik dengan ketangguhan karang empat bek sejajar Juventus. Alex Sandro tampil sangat gemilang menahan gerakan Messi.

Barcelona memulai babak kedua lebih baik, kali ini mereka mendapatkan peluang cukup terbuka. Tetapi sepakan Messi masih melebar.

Suarez lepas dari pengawalan Chiellini, beruntung bola dareah yang diberikan terlalu deras dan berhasil dikuasai oleh Buffon.

52 menit berlangsung. Dalam skema yang nyaris serupa, Higuain mengambil umpan tarik Cuadrado. Tetapi kali ini Ter Stegen bisa membacanya.

Higuain lepas dari jebakan offside Barcelona. Tetapi sepakannya tepat ke arah Ter Stegen.

Petaka bagi Barca. Lewat sepak pojok, Giorgio Chiellini yang naik membantu penyerangan tak mampu dijaga Umtiti. Sundulannya bersarang disudut kiri gawang Barca.

Juventus taklukan Barcelona 3-0. Skor ini bertahan hingga usai pertandingan.

Akankah mukjizat kembali memayungi Barca di leg kedua? Ataukah Barca terhenti langkahnya di perempatfinal liga champions kali ini? Tunggu leg ke 2 di kandang Barcelona.

  • Related Posts

    Peragaan Tarian Wolio Sambut Pasangan AMANUSA

    HUAMUAL-EKSPRESIMALUKU.com_ Tarian Wolio, adalah sejenis tarian asal Sulawesi tenggara. Nama Wolio merupakan nama kerajaan yang terletak di Sulawesi Tenggara. Tarian ini, biasanya di pergakan dalam ritual ritual tertentu, misalnya penyambutan…

    Nomor 2 Menang Ramaikan Kampanye Dialogis Paslon AMANUSA di Huamual

    HUAMUAL-EKSPRESIMALUKU.com_ AMANUSA menang, nomor 2 masuk Pandopo, itulah sorak Sorai kalimat secara bersama yang disuarakan warga Kecamatan Huamual meramaikan Kampanye Dialogis Pasangan AMANUSA yang berlansung di Dusun Olas, Desa Loky,…

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

    Lainnya

    Hadiri Upacara Kodim 1513 SBB: Pj Bupati & Forkopimda Ucapkan Selamat HUT TNI Ke-79

    • By Memet
    • Oktober 5, 2024
    • 6 views
    Hadiri Upacara Kodim 1513 SBB: Pj Bupati & Forkopimda Ucapkan Selamat HUT TNI Ke-79

    Sinergitas TNI dan Pemda: Kodim 1513 SBB: Wujudkan Kesehatan Untuk Desa Terpencil

    • By Memet
    • Oktober 5, 2024
    • 14 views
    Sinergitas TNI dan Pemda: Kodim 1513 SBB: Wujudkan Kesehatan Untuk Desa Terpencil

    Dandim 1513 SBB Pimpin Upacara HUT TNI Ke-79 Tahun

    • By Memet
    • Oktober 5, 2024
    • 47 views
    Dandim 1513 SBB Pimpin Upacara HUT TNI Ke-79 Tahun

    Peragaan Tarian Wolio Sambut Pasangan AMANUSA

    • By Memet
    • Oktober 4, 2024
    • 30 views
    Peragaan Tarian Wolio Sambut Pasangan AMANUSA

    Nomor 2 Menang Ramaikan Kampanye Dialogis Paslon AMANUSA di Huamual

    • By Memet
    • Oktober 4, 2024
    • 34 views
    Nomor 2 Menang Ramaikan Kampanye Dialogis Paslon AMANUSA di Huamual

    Bergerak Menangkan NUSA INA di Malteng: Alumni IAIN Ambon Rapatkan Barisan

    • By Memet
    • Oktober 3, 2024
    • 23 views
    Bergerak Menangkan NUSA INA di Malteng: Alumni IAIN Ambon Rapatkan Barisan

    PIRU FC Raih Piala Bergilir DANDIM Cup 1: Rusmin Nobat Pemain Terbaik

    • By Memet
    • Oktober 3, 2024
    • 48 views
    PIRU FC Raih Piala Bergilir DANDIM Cup 1: Rusmin Nobat Pemain Terbaik

    Kunjungi Kota Ambon; Ketum PBNU di Sambut Hangat Ka.Kanwil Maluku

    • By Memet
    • Oktober 3, 2024
    • 18 views
    Kunjungi Kota Ambon; Ketum PBNU di Sambut Hangat Ka.Kanwil Maluku

    Dua Tahun Upah Kerja Belum Dibayar: PT Wimala Nusantara Jaya Siap Dipolisikan

    • By Memet
    • Oktober 2, 2024
    • 66 views
    Dua Tahun Upah Kerja Belum Dibayar: PT Wimala Nusantara Jaya Siap Dipolisikan

    Kasus Dugaan Korupsi ADD/DD Desa Sole; Inspektorat Segera Panggil Ibrahim Wolio

    • By Memet
    • Oktober 2, 2024
    • 94 views
    Kasus Dugaan Korupsi ADD/DD Desa Sole; Inspektorat Segera Panggil Ibrahim Wolio

    Seruan Pesan Kebersamaan: DPRD Terpilih Kampanye Pilkada Damai

    • By Memet
    • Oktober 2, 2024
    • 49 views
    Seruan Pesan Kebersamaan: DPRD Terpilih Kampanye Pilkada Damai

    Tandantangani Inkrar ASN: Pj Bupati SBB Pimpin Upacara Kesaktian Pancasila

    • By Memet
    • Oktober 1, 2024
    • 29 views
    Tandantangani Inkrar ASN: Pj Bupati SBB Pimpin Upacara Kesaktian Pancasila

    Kampanye Dialogis; Paslon AMANUSA Kunjungi Taniwel

    • By Memet
    • September 30, 2024
    • 232 views
    Kampanye Dialogis; Paslon AMANUSA Kunjungi Taniwel