DPRD Malteng Agendakan Pembahasan 19 Program Prioritas di Masa Sidang I

MASOHI,EKSPRESIMALUKU.com, – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Maluku Tengah, telah menetapkan 19 program yang akan dibahas selama masa sidang I tahun 2023.

Wakil Ketua DPRD Maluku Tengah Herry Men. Charl Haurissa, menjelaskan seluruh anggota Badan Musyawarah (Banmus) DPRD telah bersepakat menyelesaikan pembahasan 19 program untuk mendukung kerja Pemerintah Daerah selaku eksekutif.

“Sebanyak 19 program yang disepakati seluruhnya menjadi prioritas DPRD. Olehnya itu diharapkan, seluruh anggota Banmus dengan kondisi prima dapat menyelesaikan pembahasan agenda dimaksud, sehingga melahirkan melahirkan keputusan terbaik yang dapat ditindaklanjuti oleh eksekutif demi dan kepentingan masyarakat Maluku Tengah, Rabu, 11/01/2023

Haurissa mengakui, persoalan kemiskinan yang angkanya masih cukup tinggi, menjadi PR bersama. Diharapkan program perbaikan perekonomian masyarakat mendapat pembobotan yang tepat sehingga bisa menurunkan angka kemiskinan di daerah julukan Pamahanunusa itu.

“Perbaikan ekonomi masyarakat merupakan instrumen perencanaan program pembentukan peraturan daerah yang dilakukan secara terencana, terpadu dan sistematis, disusun berdasarkan skala prioritas dan ditetapkan sebelum rancangan peraturan daerah tentang APBD disahkan,”Ungkapnya.

Oleh karena itu, Kata Haurissa, setiap rancangan yang masuk dalam pembahasan selalu diutamakan kualitas dan asas manfaat kepada rakyat.

Politisi Partai Gerindra ini optimis pembahasan 19 agenda itu dapat dituntaskan dalam masa sidang pertama ini.Selain 19 program yang akan dibahas oleh Banmus.

“DPRD dalam waktu dekat juga akan membentuk Pansus pemekaran Kecamatan, Teluk Dalam dan Kecamatan Banda Besar.Sebagai lembaga yang memiliki fungsi legislasi, fungsi anggaran serta fungsi pengawasan Hauriisa berharap tercipta hubungan kerjasama antara DPRD dan Pemerintah, Dengan demikian, dalam penyelenggaraan pemerintahan menjadi lebih baik agar segala target kinerja dapat tercapai. (**)

Related Posts

Pasangan Calkada Ibrahim-Liliane Jalani Pemeriksaan di RSUD Masohi

MASOHI,EKSPRESIMALUKU.com,- Pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Maluku Tengah (Malteng), Ibrahim Ruhunussa-Liliane Aitonam menjalani pemeriksaan kesehatan di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Malteng, sesuai tahapan yang ditetapkan KPU Malteng. Pasangan…

Calkada Andi-Tina Periksakan Kesehatan di RSUD Masohi

MASOHI,EKSPRESIMALUKU com,- Pasangan Calon Kepala Daerah (Calkada) Bupati dan Wakil Bupati Maluku Tengah, Andi Munaswir-Tina Welma Tetelepta tiba di RSUD Masohi untuk menjalani pemeriksaan kesehatan, Sabtu, 31/08/2024. Calkada Andi-Tina tiba…

Lainnya

Kungker di Desa Alang: Pj Bupati SBB Kunjungi Pulau Hotman

  • By Memet
  • September 9, 2024
  • 15 views
Kungker di Desa Alang: Pj Bupati SBB Kunjungi Pulau Hotman

PWPM Maluku di Desak Berhentikan Ketua PDPM SBB

  • By Memet
  • September 8, 2024
  • 138 views
PWPM Maluku di Desak Berhentikan Ketua PDPM SBB

Barisan PDPM SBB di Pastikan Menangkan Pasangan Yakin Part II

  • By Memet
  • September 7, 2024
  • 123 views
Barisan PDPM SBB di Pastikan Menangkan Pasangan Yakin Part II

11 Putra Putri Kuliah S2; Arif Pamana: Kebijakan Pj Bupati SBB Jadi Contoh

  • By Memet
  • September 7, 2024
  • 597 views
11 Putra Putri Kuliah S2; Arif Pamana: Kebijakan Pj Bupati SBB Jadi Contoh

Kouta CPNS SBB Masih Ada Ruang; Lisaholit: Tergantung Lobi Bupati

  • By Memet
  • September 5, 2024
  • 42 views
Kouta CPNS SBB Masih Ada Ruang; Lisaholit:  Tergantung Lobi Bupati

Rancangan Perubahan KUA dan PPAS 2024: DPRD SBB Gelar Paripurna

  • By Memet
  • September 4, 2024
  • 75 views
Rancangan Perubahan KUA dan PPAS 2024: DPRD SBB Gelar Paripurna

Jalan Huamual Rusak Parah Puluhan Tahun: Pemda SBB Jangan Tutup Mata

  • By Memet
  • September 3, 2024
  • 96 views
Jalan Huamual Rusak Parah Puluhan Tahun: Pemda SBB Jangan Tutup Mata

Minimnya Kuota CASN di SBB: Anggota DPRD Geram dan Minta As’Aduddin Bertanggungjawab Ke Publik

  • By Memet
  • September 1, 2024
  • 751 views
Minimnya Kuota CASN di SBB: Anggota DPRD Geram dan Minta As’Aduddin Bertanggungjawab Ke Publik

Hindari Wartawan Untuk di Wawancarai: Dr. Sangadji di Duga Ke SBB Dengan Misi Politik

  • By Memet
  • Agustus 31, 2024
  • 47 views
Hindari Wartawan Untuk di Wawancarai: Dr. Sangadji di Duga Ke SBB Dengan Misi Politik

Pasangan Calkada Ibrahim-Liliane Jalani Pemeriksaan di RSUD Masohi

Pasangan Calkada Ibrahim-Liliane Jalani Pemeriksaan di RSUD Masohi

PKB, PKN, GELORA, PSI dan Relawan Siap Menangkan Paslon NUSAINA di Pilkada SBB

  • By Memet
  • Agustus 31, 2024
  • 259 views
PKB, PKN, GELORA, PSI dan Relawan Siap Menangkan Paslon NUSAINA di Pilkada SBB

Calkada Andi-Tina Periksakan Kesehatan di RSUD Masohi

Calkada Andi-Tina Periksakan Kesehatan di RSUD Masohi

DPC PKB Solid dan Siap Menangkan 2M di SBB

  • By Memet
  • Agustus 31, 2024
  • 234 views
DPC PKB Solid dan Siap Menangkan 2M di SBB